Brimob Polda NTB Gencar Semprotkan Cairan Disinfektan Di Jalan Raya

    Brimob Polda NTB Gencar Semprotkan Cairan Disinfektan Di Jalan Raya

    Mataram NTB  - Guna mencegah penyebaran virus corona (Covid-19), Satuan Brimob Polda Nusa Tenggara Barat Bersama Personel Ditsamapta Polda NTB dan Personel TNI Makorem 162/WB melaksanakan penyemprotan cairan disinfektan masal Menggunakan Mobil AWC di Beberapa jalan Protokol Kota Matatam Jumat 09/07/2021. diantaranya di jln langko, Jalan Udayana dan jalan Panji Tilar. 

    Penyemprotan desinfektan berlangsung sejak pukul 09.00 - 11.00 WITA.

    Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Satuan Brimob Polda Nusa Tenggara Barat dan tim gabungan dalam mencegah penyebaran virus corona (Covid-19). Dengan adanya kegiatan ini diharapkan dapat Mencegah atau Meminimalisir Penyebaran Covid-19 Di Kota Mataram. 

    Bersamaan dengan kegiatan Penyemprotan Cairan Disinfektan, Satuan Brimob Polda NTB dan tim gabungan Menghimbau kepada masyarakat untuk tetap melakukan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS)dan selalu mematuhi Gerakan 5 M Covid 19, Memakai masker, Mencuci tangan pakai sabun dan air Mengalir, Menjaga Jarak, Menjauhi kerumunan, sertaMembatasi mobilisasi dan interaksi.(Adbravo)

    Kota Mataram
    Syafruddin Adi

    Syafruddin Adi

    Artikel Sebelumnya

    Kabid Humas Polda NTB : Peran Humas Sangat...

    Artikel Berikutnya

    Kadiskes NTB: Ini Aturan Keluar - Masuk...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nunung Resmi Laporkan Dugaan Penyerobotan Tanah di Bumbang Ke Polres Lombok Tengah
    Pastikan Situasi Kondusif, Kapolresta Mataram Pantau Debat Ketiga Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur NTB
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bhabinkamtibmas Polsek Mataram Pasang Spanduk Ciptakan Suasana Pilkada Aman Dan Damai
    Bhabinkamtibmas Desa Tarusa Laksanakan Patroli Cooling System Jelang Pilkada Serentak

    Ikuti Kami